Rabu, 01 Juni 2011

Procedure text

Procedure text adalah teks yang isinya memberikan penjelasan tentang bagaimana suatu hal dilakukan, dengan demikian teks jenis ini akan memuat langkah-langkah yang harus ditempuh untuk mencapai tujuannya. Dengan  kata lain procedure text adalah suatu proses menagkap makna darisatu teks yang isinya tentang penjelasan cara melakukan sesuatu. Karena tujuan utama dari procedure text adalah untuk memberikan gambaran cara-cara dalam sesuatu hal dengan menempuh langkah-langkah tertentu, maka urutan langkah-langkah yangada harus tepat. Berikut adalah salah satu contoh procedure text
How To Make Cappuccino
Things You'll Need:
*. Cinnamon
*. Ground Chocolate
*. Ground Coffees
*. Nutmeg
*. 5-oz. Or Larger Cups
*. Espresso Machines
*. 3 oz. cold milk
Instruction
1. Make a 1 1/2 oz. espresso, leaving enough water in the espresso machine to steam some milk. (See "How to Make an Espresso" in the Related eHows section.)
2. Put espresso in a 5-oz. orlarger cup so that you have room for the milk
3. Set espresso machine to steam.
4. Fill a stainless-steel carafe with 3 oz. cold milk and insert the steam nozzle.
5. Place nozzle halfway down in milk and leave it in milk for45 to 60 seconds, or until themilk is hot and there's enough foam for your preference.
6. Add 1 1/2 oz. steamed milkto the cup of espresso
7. Spoon some foamed milk onto the top.
8. If you like, sprinkle with ground chocolate, cinnamon or nutmeg

Descriptive text

Descriptive Text adalah text yang medeskripsikan, menggambarkan tentang seseorang, sesuatu benda, atau suatu tempat tertentu .
(To describe persons, things, places in particular/certain/specific ).
Yang digambarkan dalam teks tersebut meliputi :ciri fisik, tingkah laku, sifat-sifat, kemampuan, tempat tinggal, dan sebagainya.
Text Descriptive termasuk kelompok “Genre Text” karena text tersebut mempunyai bagian-bagian text tertentu, yang terbagi dalam beberapa paragraph.
Text ini menggunakan “ Simple present tense ”, sehingga ciri-ciri text ini menggunakan:
-          V1(infinitive) /Don’t untuk “I”,”You”, “We”, “They” atau jika S (pelaku) berjumlah jamak/lebih dari satu.
-          Vs/doesn’t untuk “He”, “She”, “It”, atau jika S/pelaku tunggal.
-          Tobe yang digunakan juga harus “To be” present yaitu “is, am, are”.
-          Modal yang digunakan harus dalam bentuk “present’, yaitu; can,may, must/have to, will/shall.
Generic Structure (bagian text) dalam textdescriptive adalah:
1. Identification : Terletak pada paragraph awal, atau kalimat pertama di paragraph awal.
Fungsi dari Identification adalah menunjuk benda, orang atau tempat yang akan dideskripsikan/digambarkan. Sehingga gambaran bendanya khusus ditujukan pada benda yang sudah ditunjuk tersebut. Contoh:
This is my house . It is located on Jl Mataram no 34 Banyumas.
Identification
Benda yang akan digambarkan “hanya” sebatas “ rumahku”.
Function of dentification:
- To introduce main idea
- To identify the subject
- To tell what the topic of thetext is.
1. Description s: Gambaran dari benda yang sudah ditunjuk tersebut.
Yang digambarkan adalah:
- Appearance/performance: Tampang/penampilan
- Physical features: ciri-ciri fisik
- Behavior/habit: kebiasaan/tingkah laku
- Ability: Kemampuan
- Food : makanan
- Specific features: cirri khusus
- The danger: Bahaya
- The advantages: Keuntungan
- The use: kegunaan
- Size: ukuran, etc

Recount text

Teks recount adalah teks yang menjelaskan atau melaporkan mengenai sebuahperistiwa atau kejadian yang terjadi di masa lampau dengan tujuan untuk menginformasikan atau menghibur.
Struktur teks recount, yaitu:
1. Orientation: Informasi pembuka yang dapat menjawab siapa, kapan, dan dimana.
2. Events: Urutan kejadian yang ditulis secara kronologis.
3. Reorientation: Penutup
Contoh teks recount:
My Adventure at Leang-Leang Cave
On Sunday, my parents, my best friend Novi, and I visited a cave at Maros called Leang-leang. It was myfirst time to visit the cave, better yet, my best friend came to visit it with me!
The cave was famous for its primitive cave wall paintings which were some hand prints and wild boar paintings. The cave and its surroundings was turned into a national park, so it was taken care of.My parents took a rest in a small hut for visitors of the park, while Novi and I adventured around the cave with a guide. We had to climb some metal stairs to get to the cave, because the cave was embedded into a small mountain. Next stop was a place where some seashells littered the ground and some were actually piled into a big mound! The guide said that these piles of seashells are called kjokkenmoddinger, or kitchen trash. The humans who lived here ate the shellsand dumped the left overs in their 'kitchen'. The last place was a small museum where they have skeletons of the humans who lived in the caves. The skeletons along with some roughly made jewelry and weapons were placed inside glass cases fordisplay. The walls of the museum were adorned with photographs taken when they did an excavation there.
After a quick lunch with Novi and my parents, we decided it was time to go back home. We really had the time of ourlives.

Narrative text

Narrative Text, adalah teks yang isinya merupakan cerita atau kisah tentang sesuatu. Contoh narrative text: cerita rakyat ( folktale ), cerita binatang ( fable ), Legenda ( legend ), cerita pendek (short story) , dan sejenisnya. Di dalamnya terdapat konflik/puncak masalah yang diikuti dengan penyelesaian. Fungsi utama teks ini adalah untuk berkisah atau menghibur pembaca.
Ciri-ciri narrative text :
1. Generic Structure:
*. Orientation: berisi pengenalan tokoh, tempat dan waktu terjadinya cerita(siapa atau apa, kapan dandimana)
*. Complication: Berisi puncak konflik/masalah dalam cerita. Sebuah cerita boleh memiliki complication lebih dari satu.
*. Resolution: Pemecahan masalah. Bisa berakhir dengan kegembiraan (happy ending) bisa pula berakhir dengan kesedihan (sad ending) .
Catatan :
Terkadang juga susunannya (generic structure) : Orientation, Complication, Evaluation, Resolution dan Reorientation . Untuk “Evaluation” dan “Reorientation” merupakan optional; bisa ada bisa tidak. Evaluation berisi penilaian/evaluasi terhadap jalannya cerita atau konflik. Sedangkan Reorientation berisi penyimpulan isi akhir cerita.
2. Grammatical featuresmenggunakan tenses “past”
3. Sering menggunakan kata penghubung waktu (temporal conjunction) , misalnya: once upon a time, one day, long time ago, …

Report text

Teks report adalah teks yang menyampaikan informasi tentang sesuatu (objek, makhluk hidup, kejadian alam) secara apa adanya, sebagai hasil pengamatan yang sistematisdan berdasarkan fakta.
Ciri yang membedakan teks report dan teks descriptiveadalah cara penulisannya. Teks report hanya menjelaskan topik teks secara umum, sedangkan teks descriptive menceritakan topik teks secara lebih terperinci.
Struktur teks report yaitu:
*. General statement: Pernyataan awal yang menyampaikan pada pembaca mengenai topik teks secara umum
*. Description: Deskripsi secara umum dari topik teks
Contoh teks report:
Tyrannosaurus rex, sometimes just called T-rex, is believed to be the largest and most fearsome predator on Earth's land ever to have existed. This dinosaur onceroam the Earth in the Creataceous period approximately 68 to 65 million years ago.
As a carnivorous dinosaur, this giant predator most likely ambushed their prey, and devoured them with jaws full of white sharp teeth. With it's fast ability torun at an astonishing speedof 32 mph (50 kmh), a perfect slim and stiff tail that gave it an excellent balance and allowed it to make quick turns, equipped this gigantic predator and made it even more deadly, like a killing machine.